468x60 Ads

Sunday, 26 August 2012

Cara Membuat Footer Multi Kolom

Nah kali saya akan membahas tentang cara membagi bagianfooter menjadi multi kolom. Multi kolom disini maksudnya bisa jadi 2 kolom, 3 kolom atau 4 kolom. Tergantung dari kebutuhan anda.Ok, bagi anda yang ingin memperbanyak ruang kolom pada bagian footer template anda. Langsung aja kita mulai:1. Login ke Blogger. Klik Design -> Edit HTML2. Backup template anda dengan klik pada Download Full...

Cara Mengganti Template Joomla

    Template merupakan salah satu jenis Extension pada Joomla! yang merupakan fondasi utama untuk membentuk dan menata tampilan halaman web Joomla. Untuk mengganti template pada Joomla! sangat simple dan mudah. Namun sebelum mengganti template, kalian harus menyiapkan terlebih dahulu template dalam bentuk file zip. Kalian dapat mendownload template-template Joomla! gratis di www.joomla24.com  atau di joomla2u.net . Jika...

Thursday, 23 August 2012

Pendahuluan Pelatihan Blog Bagi Pelajar

               Selamat Pagi / Siang / Sore / Malam, pada kesempatan kali ini saya hanya ingin memberi tahu kepada seluruh pengunjung blog Kalteng Technology bahwa mulai dari tanggal 16 - 22 Agusutus 2012 Blog ini akan saya diisi dengan Dokumentasi ADMIN selama Pelatihan Blog untuk Pelajar yang diadakan oleh Borneonews dan di Sponsori oleh Telkomsel, Citra Borneo Indah, Mahodenk, Hotel Avilla, Simpatindo. Bagi...

Saturday, 18 August 2012

Pelatihan Blog Pelajar Hari Kedua - Mengenal Kelapa Sawit

              Pada hari kedua pelatihan Blog, kami para peserta pelatihan blog belajar mengenai kelapa sawit yang dibimbing oleh Bapak Dodi Mulyanto. Beliau menjelaskan banyak hal tentang kelapa sawit yang kurang lebih isinya sebagai berikut.              Perkebunan kelapa sawit termasuk perkebunan Agroindustri. Apa yang dimaksud Agroindustri?. Agroindustri adalah Industri...

Mahodenk Hero - Toko Baju Distro Pangkalan Bun

Setelah kami diberikan informasi mengenai TSC Kalteng, kami kedatangan tamu yaitu Pemilik / Direktur Mahodenk Hero. Dia adalah Rizky Aditya Putra, pemuda kelahiran Nanga Bulik 5 Mei 1990 ini Sukses menjalankan bisnis Indie Clothing dengan Brand Mahodenk Hero. Untuk menjadikan Mahodenk Hero sukses ternyata Rizky Mahodenk (Panggilan akrab Rizky Aditya Putra) harus rela berjualan koran untuk menutupi kekurangan  dana pada acara inaugurasi...

Pelatihan Blog Pelajar Hari Kedua - Belajar Menulis Tulisan Jurnalistik

Setelah kami belajar mengenal kelapa sawit, kami diajari cara membuat tulisan jurnalistik dengan bapak Dewantara. Berikut adalah poin - poin penting yang saya dapatkan selama pembelajaran membuat tulisan jurnalistik.: Jenis-jenis berita, yaitu: - Straight News/Berita Keras: Laporan atau berita langsung. 5W+1H, piramida terbalik. Maksud dari piramida terbalik dalam sebuah berita adalah yang paling menarik, yang paling penting, yang...

Pelatihan Blog Pelajar Hari Ketiga - Tour ke PKS Sulung

Tour ke PKS Sulung (Pabrik Kelapa Sawit) ini merupakan acara terakhir kami, peserta pelatihan blog pelajar. Disini kami melihat & belajar mengenai proses pengolahan TBS (Tandan Buah Segar) Kelapa Sawit menjadi CPO & KPO. Dibawah ini adalah tahap - tahap pengolahan TBS Kelapa Sawit menjadi CPO & KPO : 1. Pemasukan TBS Setelah buah disortir pihak sortasi, buah dimasukkan kedalam ramp cage yang berada diatas rel lori. Ramp...

Pelatihan Blog Pelajar Hari Ketiga - Kunjungan ke Kebun Kelapa Sawit

Kunjungan kekebun kelapa sawit CBI - 15 Agustus 2012 adalah hari terakhir kami melakukan pelatihan blog. kali ini kami mengunjungi Kebun Kelapa Sawit di kawasan Afdeling Alpha. Saat kami tiba disana yaitu sekitar pukul 05.00 WIB para pekerja telah melaksanakan Apel pagi. Para Pekerja Melaksanakan apel pagi Para pekerja tampak sangat rapi didalam barisan. Apel pagi dimulai dengan pemberian pengarahan kepada pekerja, dilanjutkan dengan menyanyikan...

Friday, 17 August 2012

TSC Kalteng Adakan Lomba Blog

Kali ini saya ingin memberi tahu kepada teman-teman, Bahwa sekarang TSC Kalteng (Telkomsel School Comunity / Komunitas Sekolah Telkomsel) mengadakan berbagai lomba yang memanfaatkan media social seperti lomba ngeblog, lomba bikin Video dan lomba Photo. Jika teman-teman ingin mengikuti salah satu lomba tersebut, teman-teman cukup ngelike FanPage TSC Kalteng di Facebook dan teman-teman harus berada di kalimantan tengah. Kalu mau lihat syarat...

Avilla - Hotel Bernuansa Villa

Hotel Avilla - Hotel yang terletak di Jl. P. Diponegoro No. 81 Pangkalan Bun adalah tempat kami, para peserta pelatihan blog belajar ngeblog. Melalui Bapak Wibowo, kami dijelaskan mengenai awal terbentuknya Hotel Avilla hingga menjadi seperti sekarang. Pada tahun 2002 hotel Avilla hanya berukuran 20 x 24 M. Kemudian, pada tahun 2008 hotel ini di bangun 3 kali lipat lebih besar. Untuk memperluas hotel Avilla, dibutuhkan biaya Rp 5 Milyar. Nama...
Page 1 of 31123